Hukum menutup aurat bagi wanita muslimah{Berhijab]
Di kehidupan sekarang banyak sekali perempuan muslimah yang mengumbar auratnya entah di media sosial,lingkungan masyarakat ,dll. tanpa rasa malu membuat banyak pasang mata menatap hal itu yang menjadikan zina.
padahal sudah banyak hadis ataupun surah-surah al-quran yang menganjurkan menutup auratnya terutama bagi perempuan muslimah ,salah satu surahnya yaitu:
surah Al ahzab;ayat 59:
Ya ayuhan nabiyyu qul'li azwajika wabanatika wa nisa ilmuminina yudnina alaihina min jalabin ,zalika adna ayyu'rafna fala yuzain,wa kanallahu gafurar rahima .
artinya :
"wahai nabi !katakan lah pada istri-istri mu,anak-anak perempuan mu dan istri-istri orang mukmin ,"hendaklah mereka menutupkan jilbab nya ke seluruh tubuh mereka." yang demikian itu agar mereka lebih mudah untuk di kenali,sehingga mereka tidak di ganggu.dan Allah maha pengampun , maha penyayang."
Jadi kita sebagaai kaum muslim sangat di anjurkan memakai hijab salah satunya karena sebagai suatu identitas bahwa kita adalah kaum muslim,jadi hukum nya menutup aurat adalah wajib bagi setiap kaum perempuan yang islam.
You know? manfaat menutup aurat{ berhijab } menurut agama sangatlah banyak, diantaranya;
1. Terhindar dari godaan untuk berbuat centil
2. Laki-laki merasa segan mengganggu
3.Mencegah dari sengatan matahari
4. Mendidik untuk perbuatan baik
5. menjaga kesehatan rambut
Nah,dari salah satu manfaat tadi yaitu Laki-laki merasa segan mengganggu [kita jadi lebih tenang karena laki-laki akan tahu kalau kita tidak boleh berintraksi secara berlebihan dengan yang bukan mahramnya]. apalagi di jaman sekarang banyak remaja-remaja yang LKMD yaitu (lamaran keri meteng ndisek) : (lamaran terlambat hamil duluan),karena para remaja sekarang sudah tidak peduli seakan-akan acuh terhadap batasan -batasan antara Laki-laki dan Perempuan yang bukan mahramnya ,anak remaja sekarang banyak yang dewasa sebelum waktu nya,banyak yang mengumbar auratnya sehingga bisa siapapun melihat nya biasa terbawa nafsunya.
Ngomong-ngomong tentang aurat,kalian sudah tau aurat antara sesama Perempuan,antara Laki-laki dan Perempuan,dan antara sesama Laki-laki ,dan lain lain ? kalau belum yuk cari tahu dulu disini !!
Aurat perempuan antar sesama perempuan :
yaitu dari pusar hingga lutut
Aurat Perempuan antara Perempuan dan Laki-laki :
yaitu seluruh tubuh kecuali telapak tangan dan wajah (tapi alangkah baiknya seluruh tubuh [menggunakan cadar]
sebagai pengetahuan bagi para Laki-laki
Aurat Laki-laki antara sesama Laki-laki :
yaitu dari pusar sampai lutut
Aurat Laki-laki antara Laki-laki dengan perempuan :
yaitu dari pusar sampai lutut.
sudah tau tentang batasan-batasan {aurat} yuk coba amalkan lah dengan cara memakai pakaian yang tertutup dan berhijab .😀😀😀
Tidak ada komentar:
Posting Komentar